Perlu diketahui bahwa PUBG Mobile merupakan sebuah game yang menyediakan berbagai macam jenis senjata yang sangat lengkap dengan berbagai attachment yang berguna untuk memaksimalkan performa senjatanya. Dalam hal ini, apabila Anda merupakan petarung jarak dekat maka gunakanlah senjata jarak dekat terbaik di PUBG Mobile.
Apabila termasuk ke dalam pemain yang berperan sebagai rusher di dalam tim maka tentunya akan membutuhkan senjata yang bisa digunakan untuk melakukan penyerangan dalam jarak dekat. Berikut ialah rekomendasi senjata jarak dekat yang ada di dalam game PUBG Mobile antara lain:
- Vector
Perlu diketahui bahwa performa di dalam game tergantung dengan jenis senjata yang digunakan oleh pemain. Karena itulah sebelum memilih senjata pastikan dulu gaya bermainnya seperti ini.
Dalam hal ini PUBG Mobile menghadirkan berbagai macam jenis senjata yang berbeda-beda yang bisa digunakan sesuai dengan kemampuan pemain. Apabila berperan sebagai rusher di dalam tim, tentu saja harus menggunakan senjata jarak dekat terbaik di PUBG Mobile.
Salah satu senjata jarak dekat yang sering digunakan oleh para pemain di dalam pertandingan adalah Vector. Pada dasarnya senjata yang satu ini memang diciptakan untuk menyerang musuh dengan jarak yang dekat.
Dalam hal ini, Vector termasuk ke dalam jenis senjata Submachine Gun (SMG) yang hadir dengan magazine yang berjeniskan 45 ACP. Walaupun tidak memiliki poin damage yang tinggi, akan tetapi senjata yang satu ini hadir dengan rate of fire yang besar yang membuatnya mampu menghasilkan damage per second (DPS).
Kendati demikian para pemain harus memperhatikan penggunaan peluru saat memakai senjata yang satu ini. Hal ini disebabkan karena senjata ini memiliki peluru yang berjumlah 13 peluru sehingga harus hemat pemakaian.
- M416
Faktanya PUBG Mobile merupakan sebuah game yang memiliki banyak jenis senjata dengan kemampuan yang berbeda-beda. Apabila ingin menggunakan senjata jarak dekat yang bisa ngekill musuh secara efektif maka gunakanlah senjata M416.
Perlu diketahui bahwa M416 termasuk ke dalam jenis senjata Assault Rifle (AR) yang telah menjadi favorit para pemain sampai saat ini. Semua orang tahu bahwa senjata yang satu ini sangatlah cocok digunakan untuk pertempuran jarak dekat maupun jarak menengah.
Dalam hal ini, senjata M416 mempunyai magazine yang berjenis 5.56 mm sehingga membuat senjata ini mempunyai recoil yang rendah. Adanya recoil yang rendah ini membuatnya ramah untuk digunakan bahkan jika harus digunakan oleh pemula sekalipun.
- UMP9
Sama seperti Vector, UMP9 merupakan senjata yang berada di kategori senjata Submachine Gun (SMG) yang sering digunakan oleh para pemain. Hal ini disebabkan karena senjata yang satu ini memiliki tambahan attachment yang bisa membuat pelurunya menjadi lebih dari 30 peluru.
- Groza
Kini muncul juga Groza yang merupakan senjata AR yang memakai peluru dengan jenis 7.62 mm yang bisa memberikan damage yang menyakitkan. Apalagi senjata yang satu ini bisa memberikan recoil yang tinggi yang cocok digunakan untuk pertarungan jarak dekat.
- AKM
Jika tidak bisa menggunakan Groza, pemain bisa menggunakan AKM yang di mana keduanya memiliki performa yang sama. Dalam hal ini AKM telah menggunakan peluru 7.62 mm yang mempunyai kapasitas recoil yang tinggi seperti Groza.
- Micro UZI
Untuk rusher gunakanlah senjata Micro UZI. Senjata ini bisa untuk DPS.
- M249
M249 merupakan senjata LMG yang sangat mematikan. Senjata ini hadir dengan damage yang tinggi.
Ada banyak jenis senjata di PUBG. Itulah tadi senjata jarak dekat terbaik di PUBG Mobile yang bisa Anda gunakan.